SDGS FEB Undip
Roja Putera Mahyudin, Lulusan Terbaru dari Program Doktor FEB UNDIP
Rabu, 20 Desember 2023. Program Doktor Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro (PDIE FEB Undip) menyelenggarakan ujian promosi doktor atas nama Roja Putera Mahyudin guna mempertahankan disertasinya yang berjudul "The Effect of Multifractal...
Program ‘Corpu Goes to Campus’ Kemenkeu RI Hadir di FEB UNDIP
Kamis, 14 Desember 2023 – Telah diselenggarakan Diseminasi Kajian Fiskal Regional Triwulan III Tahun 2023. Acara yang dipersembahkan dalam kerangka program 'Corpu Goes to Campus' Kementerian Keuangan Republik Indonesia ini bertujuan utama untuk memperluas literasi...
Dikukuhkan sebagai Guru Besar ke-20 FEB UNDIP: Prof. Firmansyah Menyampaikan Kompleksitas Tantangan Ekonomi Dalam Era Modern
Pengukuhan Guru Besar di bidang Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro bagi Prof. Firmansyah, S.E., M.Si., Ph.D. telah diselenggarakan pada rabu, 6 desember 2023. Acara tersebut berlangsung secara luring di Gedung Prof. Soedarto, SH....
Perwakilan Kemenkeu Bahas Kinerja APBN Jawa Tengah bersama FEB Undip
Semarang, 29 November 2023, Perwakilan Kementerian Keuangan Jawa Tengah bersama Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro (FEB Undip) menggelar pertemuan di Ruang Pojok Kemenkeu FEB Undip untuk membahas kinerja Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN)...
Festival Riset Akuntansi 2023: Peran Penting Akuntansi Dalam Menghadapi Tantangan Dari Perkembangan Ekonomi Kontemporer
Semarang, 23 November 2023 - Prodi Magister Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro (FEB Undip) menyelenggarakan Accounting Research Festival edisi ketiga. Acara dengan judul "The Role of Accounting Competency Development in Sustainable Economic...
Dampak Keuangan dari Inisiatif Keberlanjutan: Pembelajaran Berharga dari Profesor Tamu Luar Negeri di FEB Undip
Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro telah sukses menyelenggarakan program visiting professor dengan tema "Financial Implications of Sustainability Initiatives." Dalam kegiatan ini, FEB Undip mengundang pembicara dari Universiti Malaya (Malaysia),...
Wisuda Periode ke-172 FEB Undip: Dalam Rangka Penyerahan Transkrip dan Pembekalan Tracer Study
Semarang, 15 November 2023, sebanyak 377 mahasiswa dan mahasiswi yang meraih gelar Sarjana (S1), Program Profesi Akuntan (PPAk), Magister (S2), dan Doktor (S3) dari Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro telah mengikuti Prosesi Penyerahan Transkrip dan...
Penyesuaian UKT Untuk Semester Genap 2023/2024
Universitas Diponegoro memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengajukan Penyesuaian UKT sesuai dengan Peraturan Rektor Nomor 9 Tahun 2021. Pengajuan penyesuaian UKT harus diajukan sebelum semester berikutnya berlangsung. Pembayaran UKT Semester Genap 2023/2024...
Kunjungan Kerja FEB Universitas Cenderawasih ke FEB Universitas Diponegoro
Fakutas Ekonomi dan Bisnis Universitas Cenderawasih (FEB Uncen) Papua melakukan kunjungan kerja di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro (FEB Undip) Semarang untuk memperdalam kerjasama di pendidikan dan penelitian. Delegasi dari Universitas...
Fakultas Ekonomika dan Bisnis
Universitas Diponegoro
Kontak
Jl. Prof. Moeljono Trastotenojo, Tembalang Semarang, Indonesia
Telp : +62 24 76486841
Telp : +62 24 76486850
Whatsapp : +6282-12502-3660
Email : feb@live.undip.ac.id